Selamat Hari Pelajar Internasional


 

[Selamat Hari Pelajar Internasional] 


Halo mahasiswa PGSD πŸ‘‹

.

Tahukah kamu?

.

.

Tanggal 17 November, diperingati sebagai hari pelajar internasional lhoo...

Peringatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran terhadap hak juga kebutuhan pelajar.

Asal mula peringatan Hari Pelajar Internasional menjadi bagian dari sejarah Eropa sebelum Perang Dunia II.

.

Dilansir timebulletin.com, pada 17 November telah terjadi penyerbuan Nazi tahun 1939 di Universitas Praha setelah pameran menentang pembunuhan Jan Oletal dan pekerja VÑclav SedlÑèek, menentang pendudukan Cekoslowakia, serta eksekusi sembilan pemimpin mahasiswa.

Lebih dari 1.200 siswa dikirim pergi Kamp Konsentrasi Sachsenhausen, dan penutupan setiap perguruan tinggi dan Universitas Ceko.

.

Pada tahun 1941, dua tahun setelah peristiwa tersebut, International Students’ Council diadakan di London, Inggris Raya, termasuk sejumlah mahasiswa yang jadi pengungsi. Pertemuan itu menghasilkan deklarasi untuk memperkenalkan Hari Mahasiswa Internasional pada 17 November, sebagai peringatan tanggal eksekusi mahasiswa dan profesor di Praha. Pada tahun-tahun berikutnya setelah Perang Dunia II, tradisi peringatan Hari Pelajar Sedunia tersebut mendapat perhatian dari International Union of Students dan dan berbagai organisasi lainnya. Aksi demonstrasi di Ceko tersebut bahkan menginspirasi reformasi Cekoslowakia yang saat itu sosialis menjadi sistem demokrasi pada 17 November 1989.


Sumber: Tirto.id


Narahubung:

πŸ“±M. Taufik Rochman

WhatsApp: http://wa.me/+6289608036413

No. Handphone: +6289608036413 


#KabinetGajah

#KuatBersamaGajah

🐘🐘🐘🐘🐘🐘🐘🐘🐘🐘

➖➖➖➖➖➖➖➖⁣

πŸ‘€ bit.ly/FB_BEMPPGSDFIPUNJ⁣

🐀 bit.ly/TWT_BEMPPGSDFIPUNJ⁣

πŸ“· bit.ly/IG_BEMPPGSDFIPUNJ⁣

πŸ†” bit.ly/LINE_BEMPPGSDFIPUNJ⁣

➖➖➖➖➖➖➖➖⁣

©️ BEMP PGSD FIP UNJ 2021

Komentar